Sosialisasi Kurang Memadai, UU KUHP Bisa Berdampak Fatal Bagi Pariwisata

IndonesiaMandiri - Sosialisasi UU KUHP (Kitab Undang-Undang Hukum Pidana) yang kurang memadai bisa berdampak fatal. Hal ini, misalnya, menyangkut impl

UU KUHP baru bisa berdampak fatal bagi kedatangan turis asing
Jakarta (Indonesia Mandiri) – Sosialisasi UU KUHP (Kitab Undang-Undang Hukum Pidana) yang kurang memadai bisa berdampak fatal. Hal ini, misalnya, menyangkut implikasi pasal tentang perzinahan, yang bisa berdampak negatif bagi pariwisata di Indonesia.

Hal itu diungkapkan oleh praktisi media Satrio Arismunandar, mengomentari webinar di Jakarta (15/12) soal Pro Kontra UU KUHP, diadakan Perkumpulan Penulis Indonesia SATUPENA. Sebagai narasumber utama Dr. Sidratatha Mukhtar, dosen Ilmu Politik Fisipol UKI dan pengajar Program Doktoral Ilmu Kepolisian STIK-PTIK. Diskusi ini dipandu oleh Swary Utami Dewi dan Anick HT.

Satrio mengutip ucapan MenkumHAM Yasonna Laoly, yang menegaskan pasal perzinahan di KUHP tersebut tak akan mempengaruhi pariwisata Indonesia. “Pengesahan UU KUHP itu terlanjur menuai sorotan dari dunia internasional. Maka, adanya pasal perzinahan atau larangan seks di luar nikah disebut-sebut akan mempengaruhi kedatangan turis ke Indonesia,” tanya Satrio.

Padahal itu mutlak bersifat delik aduan. Yang bisa menggugat atau mengadukan hanyalah mereka yang punya hubungan secara langsung. Misalnya, istri atau suami dari yang bersangkutan. Jadi, jika ada pasangan turis asing yang belum menikah tinggal sekamar di hotel, misalnya, mereka tidak ujug-ujug bisa ditangkap atau digerebek oleh polisi moral. “Itu tidak akan terjadi,” jelas Satrio.

Masalahnya, lanjut Satrio, hal itu kurang terkomunikasikan dengan baik. Sehingga KUHP baru ini sudah terlanjur bikin heboh di media internasional. “Akibatnya, pemerintah jadi sibuk membuat bantahan dan klarifikasi. Hal-hal semacam ini seharusnya sudah bisa diantisipasi, untuk menghindarkan dampak negatif yang tak diinginkan,” bahas Satrio.
Satrio Arismunandar
Jadi, Satrio mengingatkan, pasal perzinahan hanyalah salah satu yang memerlukan klarifikasi. Masih ada pasal-pasal lain di KUHP baru yang perlu dijelaskan. “Pekerjaan rumah pemerintah cukup banyak,” ungkapnya (ma).

Foto: Istimewa
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,193,Ekonomi Politik,5,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,63,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: Sosialisasi Kurang Memadai, UU KUHP Bisa Berdampak Fatal Bagi Pariwisata
Sosialisasi Kurang Memadai, UU KUHP Bisa Berdampak Fatal Bagi Pariwisata
IndonesiaMandiri - Sosialisasi UU KUHP (Kitab Undang-Undang Hukum Pidana) yang kurang memadai bisa berdampak fatal. Hal ini, misalnya, menyangkut impl
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg65xuR6qSIYza4f7m6-poND7NChYPGn0SCYPRwN4RAhURBNm1HBRCIN0gFw1qejXeps6Xtmyp61z2YS_OSUtBmSU6IfD0t1Z68UbxVkpDbg0GRuhYYyYdmPuRcbEu1mBXTWHvUPfQ8E42d-fUDISbsfKUrQXT6GFwYR-UvMn6cnp_ts-menM7iXhts/w640-h426/IndonesiaMandiri%20-%20UU%20KUHP%20baru%20bisa%20berdampak%20fatal%20bagi%20kedatangan%20turis%20asing.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg65xuR6qSIYza4f7m6-poND7NChYPGn0SCYPRwN4RAhURBNm1HBRCIN0gFw1qejXeps6Xtmyp61z2YS_OSUtBmSU6IfD0t1Z68UbxVkpDbg0GRuhYYyYdmPuRcbEu1mBXTWHvUPfQ8E42d-fUDISbsfKUrQXT6GFwYR-UvMn6cnp_ts-menM7iXhts/s72-w640-c-h426/IndonesiaMandiri%20-%20UU%20KUHP%20baru%20bisa%20berdampak%20fatal%20bagi%20kedatangan%20turis%20asing.jpeg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2022/12/sosialisasi-kurang-memadai-uu-kuhp-bisa.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2022/12/sosialisasi-kurang-memadai-uu-kuhp-bisa.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy