PT Krakatau Posco Beri Bantuan Kesehatan Guna Tangani Covid-19

Penasehat Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Jona Widhagdo Putri bersama Kepala Biro Umum Tito Setiawan, mewakili Kem

Pimpinan PT Krakatau Posco saat beri bantuan melalui Kemenko Marves
Jakarta (IndonesiaMandiri) – Penasehat Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Jona Widhagdo Putri bersama Kepala Biro Umum Tito Setiawan, mewakili Kemenko Marves menerima Barang Donasi Penanganan Covid-19 dari PT Krakatau Posco, Direktur HR&GA Krakatau Posco, Gersang Tarigan bersama Direktur POSCO Indonesia Park Yong Nam tampak hadir di Kemenko Marves, Jakarta (9/8).

Jona menyampaikan rasa terima kasihnya atas bantuan PT Krakatau Posco, dimana pemerintah perlu dukungan berbagai pihak untuk mengendalikan Pandemi Covid-19. Dari PT Krakatau Posco, Gersang Tarigan mengatakan, perusahaannya memberikan beberapa bantuan medis, antara lain 10 buah High Flow Nasal Cannula Airblend HF60L dan 90 buah Medical Oxygen Supply System senilai Rp 4 miliar.

PT Krakatau Posco bersama Krakatau Steel sejak bulan lalu juga telah membantu menyediakan oksigen medis dengan menurunkan safety level. Selain itu, perusahaan tersebut juga memberikan sekitar 20 ton oksigen cair medis gratis setiap minggunya untuk DKI Jakarta dan paket peralatan medis lainnya yang sangat bermanfaat untuk penanganan wilayah Jawa-Bali. "Semoga kontribusi kemanusiaan kami dapat memberikan sedikit manfaat dalam penanganan Covid-19," jelas Gersang.
Sebelumnya PT Krakatau Posco juga beri bantuan oksigen cair medis untuk Jakarta
Seluruh barang diberikan akan dikumpulkan di Kamadjaja KLOG Park Cibitung, Bekasi sebagai partner logistik Kemenko Marves, digabung dengan donasi penanganan Covid-19 yang sebelumnya, sepertti dari Hongkong CBL Limited, LX International, PT Indonesia Weda Bay Industrial Park, PT Dexin Steel Indonesia, TVS Motor Company dan Hyundai Engineering Co., Ltd.

Setelah itu, seluruh peralatan medis akan disalurkan ke berbagai klinik dan rumah sakit yang membutuhkan. "Tentunya, ini akan banyak membantu pasien Covid-19 di Indonesia," ungkap Jona (lw).
Nama

Advertorial,13,Alutsista,261,Arsip,87,Artikel,2,ATHG,394,Bela Negara,343,Bencana Alam,1,Berita Duka,3,Bilateral,15,Bisnis,135,Budaya,4,Covid-19,22,Daerah,4,Ekonomi dan Bisnis,193,Ekonomi Politik,5,Ekraf,23,Energi,1,Footer,3,Gaya Hidup,70,Gotong Royong,2,Hankam,1,Hidup Sehat,133,Hipertensi,6,Internasional,498,IPTEK,19,Jendela Nusantara,243,Kata Bijak,7,Kegiatan Sosial,3,Kode Etik,1,Lingkungan,343,Literasi,2,Logika Berfikir,11,Maritim,5,Militer,63,Obat Alami,6,Olahraga,32,Opini,12,Pahlawan Kemerdekaan,2,Pariwisata,10,Pendapat,2,Pendidikan,10,Pesona Nusantara,440,Politik,1,Ragam,318,Sastra Budaya,7,SDA,8,SDM,425,Sehat,55,Sejarah,28,Seni Budaya,11,Sosial Budaya,2,Sosok,12,Tani Darat,123,Tani Laut,94,Teras Indonesia,531,TNI-POLRI,17,Transportasi,217,UMKM,3,Wacana,2,Wawancara,4,Wisata,11,
ltr
item
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri: PT Krakatau Posco Beri Bantuan Kesehatan Guna Tangani Covid-19
PT Krakatau Posco Beri Bantuan Kesehatan Guna Tangani Covid-19
Penasehat Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Jona Widhagdo Putri bersama Kepala Biro Umum Tito Setiawan, mewakili Kem
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiphnoaJIj2vVM3Atoe7mcDlLFBRnwIQC5GRd_Ww25A2P4qfodghazGRwNMQGhgyQtkdLHWcMS0bHgHhPCrR2iAMk6cGCquvzN5WyLbCa62gu7l_8YGdMDjAZk0kIbixv1JklmvHAqw50o/w400-h266/krakatau+posco+bantu+oksigen1.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiphnoaJIj2vVM3Atoe7mcDlLFBRnwIQC5GRd_Ww25A2P4qfodghazGRwNMQGhgyQtkdLHWcMS0bHgHhPCrR2iAMk6cGCquvzN5WyLbCa62gu7l_8YGdMDjAZk0kIbixv1JklmvHAqw50o/s72-w400-c-h266/krakatau+posco+bantu+oksigen1.jpeg
INDONESIA MANDIRI | Berita Indonesia Mandiri
https://www.indonesiamandiri.web.id/2021/08/pt-krakatau-posco-beri-bantuan.html
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/
https://www.indonesiamandiri.web.id/2021/08/pt-krakatau-posco-beri-bantuan.html
true
8310179826723655374
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy