Natal bersama di Akmil Magelang (IndonesiaMandiri) - Pendeta Dr. Robert Sitorus dari S ekolah T inggi Teologi Magelang be...
Natal bersama di Akmil |
Magelang (IndonesiaMandiri) - Pendeta Dr. Robert Sitorus dari Sekolah T inggi Teologi Magelang beri ceramah perayaan Natal bersama bagi Taruna-Taruni Akademi Militer/Akmil di Gereja Paok Panca Arga 1 Akmil Magela ng. Acara natal bertema "Jadikan Hikmah Natal Tahun 2018 sebagai Perwujudan Profesionalitas Pra jurit dan PNS TNI AD Untuk Rakyat" dihadiri oleh Pastor Bernardinus Saryanto Wiryaputra, PR., segenap warga Kristiani Akmil beserta keluarga, dan pelajar SMA Taruna Nusantara Magelang (9/1).
Gubernur Akmil dalam sambutann ya yang dibacakan Kolonel Inf P.J.S. Vikson G.S., S.H.menyampaikan “Selamat Natal Tahun 2018” serta “Selam at Tahun Baru 2019” kepada undang an yang hadir semoga 2019 banyak membawa pe mbaharuan dan peningkatan moral dan etika ki ta dalam mengabdi kepadabangsa dan negara, khususnya
Lebih lanjut Gubernur Akmil berharap kepada seluruh umat Kristiani Akmil m aupun Taruna danTaruni Akmil, agar perayaan Natal ini bukan hanya sekedarkegiatan seremon ial dan tradisi saja, namun he ndaknyadimaknai sebagai wujud kasih Tuhan yang sempurna.
Gubernur mengajak setiap praju rit TNI, agar miliki kepedulian dan tanggung jawab yang dipadukan profesionalisme dan semangat p engabdian yang optimal sehingga mampu mengata si berbagai macam tugas, tanta ngan yang semakin kompleks di masa kini dan mendatang (lw).
Foto: PenAkmil